Senin, 12 Agustus 2024, kegiatan upacara bendera di SMK Negeri 3 Singaraja dialihkan ke Hari Kemerdekaan Indonesia yang jatuh pada Sabtu, 17 Agustus 2024. Seluruh siswa mengikuti kegiatan morning briefing di masing-masing kompetensi keahlian di SMK Negeri 3 Singaraja. Kegiatan ini merupakan bentuk sapaan, penyegaran, serta arahan dari guru produktif dan wali kelas sebelum dimulainya pembelajaran, agar suasana pembelajaran berjalan dengan baik, interaktif, dan menyenangkan.
SMK BISA, SMK HEBAT|| STEMSI JAYA, STEMSI MANTAP!!!
SALAM DAN BAHAGIA ...

