Senin, 21 Agustus 2024. SMK Negeri 3 Singaraja kedatangan pihak dari BNI untuk mengadakan sosialisasi mengenai Digital BNI. Kegiatan ini dilaksanakan di Lapangan Upacara SMK Negeri 3 Singaraja. Kegiatan diikuti oleh peserta didik fase F dan Fase F Lanjutan. Sosialisasi tersebut membahas program BNI Taplus Muda dan Rekening Wonder By BNI, serta menjelaskan tentang pembukaan rekening digital beserta keuntungan-keuntungannya. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada para siswa mengenai layanan perbankan digital dan manfaatnya bagi generasi muda.
SMK BISA, SMK HEBAT|| STEMSI JAYA, STEMSI MANTAP!!!
SALAM DAN BAHAGIA ...

